LIGA SIPIL HMS ITENAS JUGA MENJADI AJANG SILATURAHMI
Liga sipil kali ini diselenggarakan dalam bentuk pertandingan futsal, yang melibatkan seluruh anggota Himpunan Mahasiswa Sipil (HMS) Itenas. Pertandingan ini berlangsung dari tanggal 04 Mei - 24 Mei 2014 yang dilaksanakan setiap hari sabtu dan minggu. Acara ini bukan hanya sekedar ajang mencari juara, tetapi juga menjadi ajang silaturahmi diantara anggota HMS (anggota aktif, senior, dan alumni ).
Liga sipil ini diselenggarakan di lapangan futsal Itenas.
Adapun juara liga sipil tahun 2014 ini adalah :
- Juara 1 : Sipil 2012
- Juara 2 : Sipil 2013
- Juara 3 : Sipil 2011
- Top scorer : Yanuar (07+)
Semoga acara ini bisa bermanfaat untuk kita semua khususnya anggota HMS. Terima kasih kepada senior serta alumni yang sudah menyempatkan hadir di sela-sela waktu kerjanya, dan terima kasih untuk seluruh panitia dan semua pihak yang telah membantu acara ini.
Hi Genk! Sipil Sipl Sipil!!!
#INFOKOM
Liga sipil ini diselenggarakan di lapangan futsal Itenas.
Adapun juara liga sipil tahun 2014 ini adalah :
- Juara 1 : Sipil 2012
- Juara 2 : Sipil 2013
- Juara 3 : Sipil 2011
- Top scorer : Yanuar (07+)
Semoga acara ini bisa bermanfaat untuk kita semua khususnya anggota HMS. Terima kasih kepada senior serta alumni yang sudah menyempatkan hadir di sela-sela waktu kerjanya, dan terima kasih untuk seluruh panitia dan semua pihak yang telah membantu acara ini.
Hi Genk! Sipil Sipl Sipil!!!
#INFOKOM
Komentar
Posting Komentar